Automotive

Review Porsche Macan Electric, Harga & Spesifikasi Lengkap

Porsche Macan Turbo Electric

Porsche Macan Turbo Electric

Porsche, yang identik dengan mobil sport berperforma tinggi, kini ikut trabas ke era mobil listrik dengan memperkenalkan Macan Turbo Electric.

Mobil SUV listrik Porsche ini menawarkan pengalaman mengemudi yang unik nan-mewah, memadukan desain dinamis, E-Performance impresif, dan sentuhan personalisasi yang mencerminkan kepribadian pengendara.

[ez-toc]

Eksterior Porsche Macan Turbo Electric

Macan Turbo Electric memiliki desain yang dinamis dan sepenuhnya didukung oleh tenaga listrik, serta identik dengan desain khas Porsche.

Eksterior yang ramping dan aerodinamis tidak hanya menunjukkan kesan elegan nan-mewah, tetapi juga memberi isyarat tentang potensi daya listrik yang dimilikinya.

Setiap detail, mulai dari lampu depan ikonik hingga lengkungan yang terukir, memperlihatkan kerajinan teliti yang menjadi ciri khas merek Porsche.

Mesin Porsche Macan Turbo Electric

Titik Inti dari Macan Turbo Electric terletak pada kemampuan E-Performance-nya, yang menghasilkan pengalaman mengemudi yang tak tertandingi.

Drivetrain listrik memberikan torsi instan dan cepat, sehingga dapat memacu mobil SUV listrik ini dari 0 hingga 60 mph dalam hitungan detik. Didukung desain dinamis sehingga memberikan kegesitan dan responsivitas yang memukau baik didalam atau luar kota.

Interior Porsche Macan Turbo Electric

Calon pengguna dapat kustomisasi dan personalisasi kendaraan SUV mewah ini, mobil macan turbo electric menyediakan beragam opsi kustomisasi, mulai dari sentuhan interior hingga pilihan warna eksterior.

Pembeli mobil dapat menyesuaikan Macan mereka sesuai dengan preferensi unik masing-masing. Porsche secara exclusive dapat meningkatkan personalisasi dengan menawarkan sorot eksklusif yang memberikan sentuhan unik pada kendaraan.

Harga Porsche Macan Turbo Electric

Mobil listrik Macan Electric hadir dalam dua varian yaitu Varian standar, Macan 4 Electric, dibanderol mulai dari $80,450, memberikan pilihan yang kompetitif bagi mereka yang menginginkan kemewahan listrik ala Porsche.

Sementara itu, Macan Turbo Electric, dengan tipe lebih tinggi, dipasarkan dengan harga $107,000, menempatkannya sebagai pilihan kelas atas untuk para penggemar yang mencari pengalaman berkendara mobil listrik yang lebih bertenaga.

Yang sering ditanyakan:

[openquestionmicro] Apa saja warna Porshce Macan Electric?[closequestionmicro] ada 13 warna pilihan untuk mobil Porshce Macan Electric yaitu warna contrasts, putih dan hitam. Shades, Jet Black Metallic, Volcano Grey Metallic, Dolomite Silver Metallic, Ice Grey Metallic. Dream, Provence, Gentian Blue Metallic, Frozen Blue Metallic, Papaya Metallic dan legends,  Oak Green Metallic Neo, Copper Ruby Metallic,Aventurine Green Metallic.[endanswermicro]
[morequestionmicro]Berapa rupiah harga mobil Porsche Macan Electric?[closequestionmicro] Jika dirupiahkan harga mobil Porsche Macan Electric tipe standar berikisar  Rp1.272.300.000 sedangkan tipe tertinggi yaitu Rp1.700.000.000, harga ini untuk pasar amerika.[endanswermicro]
[morequestionmicro] Berapa kapasitas penumpang Porsche Macan Electric? [closequestionmicro] Mobil Porsche Macan Electric dengan tipe SUV memiliki kapasitar penumpang maksimal 5 orang. [endfaqmicro]

Related Posts

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Product tags

We are LeadEngine

Our theme will take your workflow to all-new levels of high productivity. We know you’ll find everything you need – and more!

Search